Apakah dari kalian masih ada yang tidak mengenal buah kurma ? sebagian besar orang tau akan buah kurma ini , apa lagi bagi umat – umat muslim pasti dong tahu akan buah kurma , mengapa ?
Itu semua dikarena Kurma memiliki kandungan karbohidrat yang sangat lah kompleks, mineral dan juga serat. Kandungan kurma tersebut lah yang cukup ideal untuk kita konsumsi pada saat berbuka puasa . Maka dari itu lah kurma merupakan salah satu buah yang sangat ideal sekali untuk berbuka puasanya bagi umat – umat muslim.
Kurma juga merupakan salah satu buah yang menjadi buah primadona disaat sedang menjelang Ramadhan dimana buah kurma ini lah yang paling banyak sekali diincar – incar oleh orang karena dapat disajikan sebagai takjil atau pun salah satu hidangan pembuka saat buka puasa.
Buah kurma juga merupakan salah satu buah yang cukup unik karena dapat kita olah menjadi berbagai macam makanan dan juga minuman contohnya seperti manisan , cemilan buah kering , dapat juga diolah menjadi susu kurma dan juga lain sebagainya.
Tapi apakah kalian tahu selain menjadi salah satu buah yang paling menarik perhatian banyak nya orang apa lagi hinggah menjadi buah primadona disaat sedang menjelang Ramadhan ini ternyata memiliki banyak sekali manfaat – manfaat baiknya yang sangat jarang sekali orang – orang ketahui , penasarankan ?
Yuk langsung saja kita simak beberapa manfaat – manfaat yang terkandung dalam buah kurma yang baik sekali untuk kesehatannya kit diantaranya , yaitu :
- Membantu tubuh kita dalam mencukupinya nilai Gizi dan juga nilai kalori .
- Membantu dalam melancarkannya sistem dalam pencernaan kita yang sedang bermasalah , serta dalam meningkatkan kesehatannya sistem pencernaan kita.
- Dapat membantu dalam melancarkan dalam proses persalinannya berlangsung .
- Membantu dalam menyeimbangkan gula darah pada dalam tubuh kita.
- Suatu menu tambahan yang istimewah sekali untuk program diet.
- Membantunya dalam menurunkan berat badanya kita yang sudah berlebihan.
- Membantu meningkatkannya kesuburan pada tubuh kita.
- Membantu dalam mencegahnya anemia pada diri kita.