Mungkin jarang mendengar dengan goji berry ini adalah buah yang sudah sangat terkenal di kalangan masyarakat dan juga memiliki manfaat untuk kesehatan , buah goji berry ini bisa saja di olah menjadi minuman atau juga makanan .
Yuk mari kita simak tentang Goji Berry ?
Goji berry adalah sebuah jenis buah yang sering di temukan di bagian wilayah asia yaitu terutama di china , buah berry ini memiliki warna orange yang sangat cerah , goji berry ini sudah sangat banyak di konsumsi oleh masyarakat di asia dan sudah di percaya bisa untuk membuat umur anda menjadi panjang .
Buah goji berry ini sangat sering di konsumsi karena bisa untuk meredakan penyakit diabetes , tekanan darah tinggi sampai dengan penyakit mata yang sangat sering muncul , goji berry ini bisa olah menjadi makanan yang mentah , di masaak atau juga di kerinakan sebagai jus herbal .
Manfaat dari Goji Berry untuk kesehatan anda ?
Dengan memiliki banyak nutrisi yang ada di dalam goji berry ini sehingga ada beberapa menurut penelitian yang menunjukan goji berry ini sangat memiliki manfaat .
-) Bisa untuk membantu anda dalam meningkatkan kualitas tidur .
-) Dapat membantu anda untuk menurunkan berat badan
-) Membantu meningkatkan sistem kekebalan di dalam tubuh anda .
-) Memiliki kandungan antioksidan yang cukup tinggi .
Apakah jika kita konsumsi goji berry ini bisa memiliki efek samping ?
Yah pastinya ada donk efek samping yang akan terjadi pada saat konsumsi goji berry namun akan tetap aman jika di konsumsi dalam 4 bulan , reaksi yang akan terjadi jika konsumsi goji berry bisa terjadi alergi dengan orang yang sering rokok .
Maka untuk itu goji berry ini tidak di ajurkan untuk di konsumsi terhadap ibu hamil dan sampai dengan sejauh ini saat ini untuk di informasikan yang sangat cukup untuk goji berry sehingga sangat aman untuk di konsumsi dan efek samping pada saat anda konsumsi buah goji berry , Pada saat anda konsumsi goji berry ini lebih baik anda bisa seimbangkan dengan pola makan anda .
Semoga bermanfaat.